1. Komik Heyyo 24 Jam Berpahala
Seruuu, Asyik, Lucu dan Penuh Dengan Hikmah
Kisah Heyyo bersama Onet dalam KOMIK HEYYO 24 JAM BERPAHALA
Kita akan dibuat tersenyum, tertawa dan merenungkan kembali aktivitas keseharian kita
Gimana ya caranya agar apapun yang kita kerjakan dalam 24 jam berpahala !?!
“Komik ini berkisah tentang persahabatan Onet dan Heyyo, lumba-lumba biru gendut yang lucu dengan segala tingkah konyol mereka berdua dengan konten nasehat-nasehat yang syar'i sehingga pembaca dapat memetik manfaat. Komik ini cocok dibeli emak-emak yang ingin mencarikan bacaan bagus bagi anak-anaknya.”
- Squ, Komikus @pengenjadibaik -
“Satu lagi karya anak bangsa penambah khazanah komik Islami di rak-rak buku kita. Kolaborasi warna-warni yang cerah dan adab-adab ringan yang sarat hikmah, klop dah ah..Judulnya 24 jam berpahala, tapi insyaallah jutaan jam jadi amal jariyah.”
- @arham_kendari Penulis & Aktivis Media Sosial -
“Alhamdulillah, heyyo udah ada komik cetaknya nih. Bisa dapet ilmu, terapin dan insyaAlloh sekaligus berpahala. Apalagi komiknya berwarna. Jadi ga ngebosenin... Hahaha...”
- @doni_kudjo Komikus @kudjokomik -
“Komik 24 jam berpahala ini berhasil memvisualkan kegiatan berburu pahala jadi seru dan menyenangkan!”
- @fazameonk Kreator Si Juki -
Komik HEYYO 24 Jam Berpahala
Komikus @ridwanted @heyyocomic
Penerbit @ihsancomicmedia
14,5 x 21 cm ; 104 Halaman Full Colour ; HVS 70 gr
Soft Cover AC 230 gr ; Laminating Doft ; Spot UV
🎁
BONUS : Cutting Stiker HEYYO 24 Jam Berpahala 🎊
Kehadiran KOMIK HEYYO memberikan kesegaran bagi para pembaca komik. Dengan gayanya yang penuh humor, tingkahnya yang lucu, hadir dengan cerita yang menyenangkan, tapi penuh dengan hikmah Islam.
Membaca KOMIK HEYYO sulit untuk menahan senyum dan tawa, karena Heyyo itu emangggg menggemassskan bangettt. Hehehe …
Yuk, kita ikuti bareng-bareng kisahnya Heyyo, Onet dan Kang Salman yang akan mengedukasi kita tentang menabung.
Selamat tertawaa ehh membaca !!! 😁
😅
😁
🎉
36 Halaman FULL COLOUR ; 14,5 x 21 cm; HVS 70gr 📝
Soft Cover - AC 230 gr ; Laminating Doft ; Spot UV ; Jilid Kawat ; Plastik Seal 📰
Cerita Seruuu tentang MENABUNG Pas banget buat Financial Literacy anak
🏷
*BONUS : Pembatas Buku Mistar* 🌀
Berat 75 gr